Translate

Samurai Adu Pedang di Pinggir Jalan?

PITTSBURGH - Dua orang yang menggunakan baju zirah Jepang kuno menarik perhatian warga Pittsburgh, Amerika Serikat (AS) saat adu pedang di pinggir jalan. Foto kedua orang mampu diambil oleh kamera jalanan milik situs Google.

Kedua orang aneh ini tampak asik beradu pedang dengan baju perang kreasi mereka sendiri. Uniknya, baju perang yang dikenakan keduanya itu dibuat dari tirai dan selimut.

Dua samurai adu pedang di pinggir jalan

Seperti dilansir Daily Mail, Kamis (9/6/2011), pedang yang mereka gunakan juga bukan pedang asli. Mereka hanya menggunakan tongkat pemukul baseball.

Dengan kedua senjata diangkat, tampak kedua orang siap untuk bertarung sama lain. Banyak orang bertanya siapa mereka ini. Warga hanya bisa melihat tingkah aneh mereka layaknya orang yang sedang bosan dengan keadaan.

Bisa jadi keduanya memang menyukai film ksatria samurai dan terpengaruh olehnya. Namun dengan tertangkap kamera di kamera Google, keduanya sudah pasti juga menarik perhatian pengguna internet.

http://anehunikgokil.blogspot.com/2011/06/samurai-adu-pedang-di-pinggir-jalan.html

_______________

With both arms raised, it appears the two men ready to fight each other. Many people ask who they are. Residents can only see their strange behavior like people who are bored with the situation.

Labels: kejadian unik, lucu-lucu

Thanks for reading Samurai Adu Pedang di Pinggir Jalan?. Please share...!

0 Comment for "Samurai Adu Pedang di Pinggir Jalan?"

Cari Artikel

Followers

Back To Top